"Dan di antara tanda-tanda (kebesaran)-Nya ialah Dia menciptakan pasangan-pasangan untukmu dari jenismu sendiri, agar kamu cenderung dan merasa tenteram kepadanya, dan Dia menjadikan di antaramu rasa kasih dan sayang. Sungguh, pada yang demikian itu benar-benar terdapat tanda-tanda (kebesaran Allah) bagi kaum yang berpikir."
- QS. Ar-Rum : 21 -
Pasangan Mempelai
Dengan memohon rahmat dan ridho Allah SWT yang telah menciptakan Makhluk-Nya secara berpasang-pasangan, kami bermaksud menyelenggarakan pernikahan
Tegar Rizalul Fikri, S.Tr.Pt
Putra Pertama dari Keluarga Bpk. Wahyu Eko Purnomo, S.Pd & Ibu Nenden Isye Budi Rindarti, M.Pd
Kami bertemu pertama kali saat masih menjadi mahasiswa di salah satu perguruan tinggi Malang dan satu jurusan. Saat itu kita hanya berteman.
Realtionship
Kami bertemu lagi ditahun 2021 saat berada di Bandung, dan memutuskan menjalankan hubungan ditahun 2022
23 Juni 2024
Engagement
Berjalan 2 tahun tanggal 23 Juni 2024, Tegar menunjukkan keseriusannya dan datang bersama keluarga besar untuk melamar Janisha.
Wedding Gift
Kehadiran Anda merupakan sebuah do'a serta rasa syukur bagi kami, namun jika memberi adalah bentuk Do'a & cinta kasih bagi Anda, Anda dapat memberi kado secara cashless dan kami akan senang hati menerimanya dan tentu semakin melengkapi kebahagiaan kami.
Kirim Kado:
Jl. Bougenville IV No. 29 GSI RT.004 RW.006 KEL. TUKMUDAL KEC. SUMBER KAB. CIREBON
Merupakan suatu kehormatan dan kebahagiaan bagi kami sekeluarga apabila Bapak/Ibu/Saudara/i berkenan hadir untuk memberikan doa restu kepada kedua mempelai. Atas kehadiran serta doa restu, kami ucapkan terima kasih.