Assalamualaikum Wr. Wb.
Perjalanan pernikahan dimulai dengan janji, dilanjutkan dengan ibadah, dan diakhiri dengan ridho Allah SWT. Kami bermaksud memulai perjalanan tersebut dengan awal yang bahagia
Fadia Khairani
Putri Ketiga
Bapak Khoirul Atho' & Ibu Suryati
&
Yusril Ardian Syah
Putra Pertama
Bapak Abdul Khamid & Ibu Khusnul Fitriawati
Hari
Jam
Menit
Detik
“Dan di antara tanda-tanda (kebesaran)-Nya ialah Dia menciptakan pasangan-pasangan untukmu dari jenismu sendiri, agar kamu cenderung dan merasa tenteram kepadanya, dan Dia menjadikan di antaramu rasa kasih dan sayang. Sungguh, pada yang demikian itu benar-benar terdapat tanda-tanda (kebesaran Allah) bagi kaum yang berpikir.”
(QS. Ar-Rum: 21)
Hari Yang Dinanti
Akad
Oktober
Senin
0
2024
Pukul 08.00 WIB - Selesai
Masjid Assasul Muttaqin
Jl. Puri Selatan IB No.27, Puri Indah, Kedungwuni Timur, Kec. Kedungwuni, Pekalongan
Awal pertemuan kami yaitu saat masuk di bangku sekolah menengah pertama tepatnya di SMP N 1 Kedungwuni, kami adalah teman satu angkatan.
Berkomitmen
2013-2022
Kelas kami berdampingan sehingga saring berpapasan, akhirnya kami mulai bertukar nomer handphone, seiring berjalannya waktu kami berkomitmen. Kami pikir hubungan ini hanya sebatas cinta monyet ABG pada umumnya tapi ternyata 11 tahun sudah kami lewati bersama.
Pertunangan
10 Desember 2023
Sesuai kesepakatan kami berdua dan keluarga, kami memutuskan melanjutkan hubungan ke jenjang yang lebih serius pada ikatan yang dicintai-Nya secara khitmat dan kekeluargaan. Tepat di tanggal 10 Desember 2023 kami bertunangan.
Pernikahan
21 Oktober 2024
Semesta seakan merestui niat baik kami, Kami memutuskan untuk mengikrarkan janji suci pernikahan pada hari Senin 21 Oktober 2024. Sebagaimana yang pernah dikatakan oleh Sayyidina Ali bin Abi Thalib “Apa yang menjadi takdirmu akan menemukan jalannya untuk menemukanmu”
Gallery
Momen Bahagia Kami
Do'a restu keluarga, sahabat, serta rekan-rekan semua di pernikahan kami sudah sangat cukup sebagai hadiah, tetapi jika memberi merupakan tanda kasih, kami dengan senang hati menerimanya dan tentunya semakin melengkapi kebahagiaan kami.