Dan di antara tanda-tanda (kebesaran)-Nya ialah Dia menciptakan pasangan-pasangan untukmu dari jenismu sendiri, agar kamu cenderung dan merasa tenteram kepadanya, dan Dia menjadikan di antaramu rasa kasih dan sayang. Sungguh, pada yang demikian itu benar-benar terdapat tanda-tanda (kebesaran Allah) bagi kaum yang berpikir.
Segala puji bagi Allah SWT yang telah menjadikan hamba-Nya hidup berpasang-pasangan. Dengan memohon ridho, rahmat, dan berkah Allah SWT, kami bermaksud untuk mengundang Saudara/i dalam acara pernikahan yang kami selenggarakan.
"Semoga Allah memberkahimu dan memberkahi apa yang menjadi tanggung jawabmu, serta menyatukan kalian berdua dalam kebaikan."
(HR. Ahmad, at-Tirmidzi, an-Nasa'i, Abu Dawud, dan Ibnu Majah)
Our Love
Story
Desember 2021
Awal Bertemu
Awal bertemu dan berkenalan saat sama-sama training online di sebuah perusahaan. Kemudian saling berkenalan.
Juli 2024
Menjalin Komitmen dan Lamaran
Setelah 3 tahun kami saling kenal, kami siap membawa hubungan ke jenjang lebih serius dengan silaturahmi bersama, mempertemukan kedua orang tua dan keluarga besar.
5 April 2025
Menuju Hari Bahagia
Atas izin Allah SWT, restu dan ridho dari kedua orang tua serta dukungan keluarga. InsyaAllah kami akan melangsungkan Pernikahan.
RSVP
Konfirmasi Kehadiran
Our
Moments
Wedding
Gift
Do'a restu keluarga, sahabat, serta rekan-rekan semua di pernikahan kami sudah sangat cukup sebagai hadiah, namun jika memberi merupakan tanda kasih, kami dengan senang hati menerimanya dan tentunya semakin melengkapi kebahagiaan kami.