30 . 12 . 2024
“Dan di antara tanda-tanda (kebesaran)-Nya ialah Dia menciptakan pasangan-pasangan untukmu dari jenismu sendiri, agar kamu cenderung dan merasa tenteram kepadanya, dan Dia menjadikan di antaramu rasa kasih dan sayang. Sungguh, pada yang demikian itu benar-benar terdapat tanda-tanda (kebesaran Allah) bagi kaum yang berpikir.”
(QS. Ar-Rum: 21)
Pertemuan pertama kami saat di rumah saudara dan mulai saling kenal, singkat cerita di tahun 2017 – 2024 kami menjalani hubungan dekat selama 7 tahun pastinya banyak terpaan badai yang menghadang
Memang sudah tiba masanya. Hubungan semakin erat lantas kita sering bertemu. Beragam kisah dilalui bersama, tiap masa terlewat, hingga di tahun 2024 kami sepakat untuk mengikat Jani suci dengan Lamaran
Hari penantian penuh kebahagiaan akan kami sambut. Bersama keluarga, kerabat dan kolega yang kesemuanya menjadi bagian pelengkap kebahagiaan kami. Secuil kisah cinta untuk menatap dan merenda kisah hebat berikutya, berteman pasangan dan derap untaian doa.