Segala puji bagi Allah Subhanahu Wa Ta’ala yang telah menjadikan hamba-Nya hidup berpasang-pasangan. Dengan memohon ridho, rahmat, dan berkah-Nya, kami bermaksud mengundang Bapak/Ibu dan Saudara/i dalam acara pernikahan kami.
Count Down
Hari
Jam
Menit
Detik
MENIKAH
Fachrul Maulana
Putra Pertama dari Bapak Agus Hermawan & Ibu Nurendah
&
Farikh Syakilah
Putri Ketiga dari Bapak Hartopo & Ibu Tavipah
Dan di antara tanda-tanda kekuasaan-Nya ialah Dia menciptakan untukmu isteri-isteri dari jenismu sendiri, supaya kamu cenderung dan merasa tenteram kepadanya, dan dijadikan-Nya diantaramu rasa kasih dan sayang. Sesungguhnya pada yang demikian itu benar-benar terdapat tanda-tanda bagi kaum yang berfikir.
Q.S. Ar-Rum: 21
Rangkaian Acara
Akad
Sabtu, 12 April 2025 Pukul 09.00 WIB - Selesai
Kediaman Mempelai Wanita Desa Randudongkal RT 02 RW 01, Kecamatan Randudongkal, Kabupaten Pemalang, Jawa Tengah
Merupakan suatu kehormatan dan kebahagiaan bagi kami, apabila
Bapak/Ibu/Saudara/i, berkenan hadir dalam acara bahagia ini
dan memberikan doa restu kepada kami. Wassalamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh